Rasa kopi luwak liar, Sumber: lintasgayo.com

Kenapa Rasa Kopi Luwak Liar Lebih Enak daripada Luwak Tangkar?

Rasa kopi Luwak memiliki karakter tersendiri. Cita rasa khas yang mampu membuatnya memikat hati para penikmat kopi. Namun saat minum jenis kopi ini, banyak pecinta kopi yang merasa kopi Luwak liar terasa lebih enak dari yang ditangkar. Apa Anda juga merasakan hal yang sama? Adanya fenomena itu tentu dipengaruhi banyak faktor. Meski berasal dari jenis …

Read more

Bisnis ekspor kopi luwak, Sumber: wixstatic.com

Menyimak Peluang Bisnis Ekspor Kopi Luwak, Apakah Menjanjikan?

Akhir-akhir ini tradisi minum kopi di Tanah Air semakin meningkat. Tidak melihat usia dan jenis kelamin, hampir semua orang saat ini suka dengan kopi. Jika di dalam negeri saja kopi menjadi produk yang dicari, apakah ekspor kopi masih memiliki peluang? Dari tahun ke tahun, Indonesia menjadi salah satu negara pengekspor kopi. Namun jika dibanding dengan …

Read more

Green bean kopi luwak, Sumber: coffeeroasters.com.hk

Membedakan Green Bean Kopi Luwak Liar dan Luwak Tangkar, Seperti Apa?

Masih banyak yang beranggapan bahwa green bean kopi luwak liar dan tangkar tampak sama. Akan tetapi, bila ditelusuri ternyata kedua kopi ini memiliki perbedaan. Hal yang membedakan kopi luwak liar dan tangkar adalah dari cita rasanya. Bila dilihat sekilas memang tidak ada perbedaan yang signifikan antara kopi luwak liar dan tangkar. Karena kedua kopi ini …

Read more

Kopi luwak hitam, Sumber: specialtycoffee.id

Sajian Kopi Luwak Hitam Tanpa Gula, Lebih Nikmat dan Lebih Sehat

Kopi luwak hitam tanpa gula digambarkan identik dengan rasanya yang pahit. Hal ini tak jarang membuat para penikmatnya menambahkan gula sebagai pemanis. Tujuannya tentu untuk mengurangi rasa pahit yang berlebih. Padahal, tambahan gula pada kopi bisa menimbulkan komplikasi penyakit dan merusak rasa kopi. Menikmati kopi tentu ingin merasakan manfaatnya bagi kesehatan tubuh. Bukan menjadi sumber …

Read more

Makanan luwak, Sumber: kopidewa.com

Makanan Luwak Liar, Apakah Cuma Ceri Kopi?

Hewan luwak liar tentu sudah tidak asing lagi di kalangan penikmat kopi. Karena hewan satu ini sangat identik dengan kopi. Bahkan, makanan luwak liar berupa ceri kopi menghasilkan kopi mahal di dunia, yaitu kopi luwak. Kopi luwak adalah kopi yang dihasilkan melalui fermentasi alami. Fermentasi ini terjadi di dalam pencernaan luwak sehingga mampu menghasilkan kopi …

Read more

Musang luwak, Sumber: disway.id

Ciri Musang Luwak dan Kebiasaannya di Alam Liar

Musang luwak dianggap sebagai anugerah bagi para pecinta kopi. Pasalnya, dari kotoran mamalia liar ini tercipta kopi dengan cita rasa tinggi yang terkenal di seluruh dunia, kopi luwak. Hewan bernama ilmiah Paradoxurus hermaphroditus ini memiliki ukuran tidak terlalu besar, lebih tepatnya hanya seukuran kucing.  Hewan musang luwak termasuk mamalia liar dengan sebaran geografis dari Asia …

Read more

Kopi luwak berkualitas, Sumber: googleusercontent.com

Kualitas Kopi Luwak Liar dan Luwak Tangkar, Mana yang Lebih Istimewa?

Kopi luwak telah lama menjadi pusat perhatian pecinta kopi karena proses unik dari pengolahan kopi yang melibatkan sistem pencernaan hewan luwak. Namun, terdapat perdebatan terkait kualitas kopi luwak dari jenis utama antara kopi luwak liar dan kopi luwak tangkar. Sebagai penikmat setia kopi yang menuntut kesempurnaan rasa tiap kopi yang diseruput, pastilah penasaran tentang mana …

Read more

Magic coffee, Sumber: coffeeexpert.com.au

Mengenal Kopi Magic, Apa Itu?

Belakangan ini para penikmat kopi mulai tertarik dengan kopi magic. Menjadi sajian kopi yang cukup unik, dikarenakan penamaannya. Terlebih, sajian kopi yang satu ini sudah menjadi minuman favorit yang banyak diminati. Banyaknya penikmat magic sebagai salah satu minuman kopi pilihan tentu ada alasannya. Tidak hanya karena memliki nama yang unik saja. Tetapi, cita rasa kopinya …

Read more

Mesin espresso yang bekas, Sumber: seriouseats.com

Membeli Mesin Espresso Bekas, Bagaimana Tips agar Tidak Salah Pilih?

Dibandingkan alat manual, mesin espresso bisa dikatakan lebih efisien untuk membuat sajian espresso. Bukan hanya lebih cepat, tetapi mesin espresso juga menjaga konsistensi rasa yang dihasilkan. Nah, masalahnya, harga mesin espresso cenderung cukup mahal sehingga membeli mesin espresso bekas kerap dijadikan opsi. Memang, saat ini ada juga layanan untuk menyewa mesin espresso dengan persyaratan yang …

Read more

Mesin kopi kantor, Sumber: nebrak.com

Rekomendasi Mesin Kopi untuk Kantor, Praktis dan Anti Ribet!

Ngopi di kantor kini sudah menjadi kebiasaan banyak karyawan. Alasannya cukup wajar, kopi dianggap sebagai minuman yang bisa mengembalikan semangat dan mendatangkan inspirasi. Nah, jika Anda termasuk salah satu penikmat kopi, menyediakan mesin kopi untuk kantor mungkin bisa menjadi langkah tepat untuk dilakukan. Memang, Anda bisa saja memesan kopi kesukaan untuk dinikmati di kantor. Terlebih, …

Read more